Kumpulan Doa Sa’i
Kumpulan Doa Sa’i Kumpulan Doa Sa’i. Ibadah haji merupakan rukun Islam kelima yang diidamkan oleh mayoritas umat Islam dari seluruh dunia. Menunaikan ibadah haji ini tidaklah udah dan murah. Hanya Muslim yang mampu baik secara ekonomi, fisik, dan mental bisa melakukan perjalanan pulang pergi ke Tanah Suci Makkah tanpa membuat keluarga yang ditinggalkan terlantar. Dari segi fisik, setiap calon jemaah haji harus kuat jasmani dalam menjalani rangkaian ibadah haji yang cukup padat. Terdapat banyak rukun, syarat, dan ketentuan haji yang harus diikuti dan dijalani agar pelaksanaan ibadah lancar dan meraih predikat mabrur. Salah satu dari rangkaian ibadah haji adalah sa’i yang dilakukan setelah thawaf. Sa’i yaitu lari-lari kecil dari Bukit Shafa ke Bukit Marwa bolak balik sampai tujuh kali. Perjalanan sa’i berakhir di bukit Marwa. Pentingnya pelaksanaan sa’i bagi sahnya ibadah haji, maka penting bagi jemaah untuk mengetahui bacaan doanya. Doa adalah suatu hal yang tak boleh ditinggalkan da